kali ini saya bakal flashback dan bahas tentang kris dan luhan. pada exo L yang sudah lama ngefans sama exo ini pasti udah pada kenal dong sama luhan dan kris exo? dan mungkin para exo L baru ga bakal pernah tau gimana sweetnya mereka, kocaknya, manlynya luhan, so cool nya kris. pokoknya saya baper banget deh bikin post ini. bukan lebay atau apa ya tapi sebagai exo L pas pertama kali tau mereka keluar, saya nangisnya sampe beberapa hari, bapernya, uring uringannya, mungkin exo L diluar sana juga ngersai rasanya.. iya ga??
penyebab kris keluar dari EXO
ternyata penyebabnya kris ingin bermain drama setelah ditawari bermain drama tapi pihak SM menolaknya.
kris telah berbicara beberapa kali kepada agensinya agar diperlakukan adil. dan dia ingin berakting seperti rekannya di SM yaitu heechul dan kyuhyun Super junior. dan setelah saya sadar ternyata saya suka exo setelah beberapa bulan kris keluar dari exo.
penyebab luhan keluar dari exo
penyebab luhan keluar dari exo adalah ia ingin pulang kerumahnya di beijing,cina. bukan hanya karena jadwal jam terbang EXO yang padat dan membuat kesehatannya memburuk tapi ia juga ingin berkumpul bersama keluarganya. setelah tau luhan keluar rasanya kaya jatuh ke jurang down banget sakit hati pastinya, nangis pastinya. karena inget bias saya sehun yang deket banget sama luhan jadi kebawa baper.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar